cinta
berawal dari tatapan
mata pun bicara
hati sejenak tersingkir
ada nafsu yang sedia hadir
lalu cumbu pun berpaut
dan nafasmu memburu
menuju puncak yang semu
sesalpun datang terlambat
ketika kami memecah puncak
namun tak ada tangis
ataupun kisah tragis
dan sama-sama lelah
entah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar